5 Fakta Menarik Red Army

5 Fakta Menarik Red Army - Pendukung Garis Besar Inggris atau biasa di sebut Hooligans. Setiap club pasti memiliki nama pendukung masing masing, contoh saja Chelsea dengan True Blues, Arsenal dengan Gooners, Liverpool dengan Liverpooldlian, dan Manchester United ndengan Red Army. nah, yang akan saya bahas, Fakta menarik Red Army, ok cekidot

1. Fans Garis keras Manchester United
Red Army, sekelompok hooligans yang dimiliki oleh Manchester United, suporter ini sangat loyal mendukung Manchester United dimanapun United berlaga, dan bahkan, di era 70-80 an Red Army sudah mulai terkenal karena Eksistensinya

2. Punya banyak pesaing Hooligans
Red Army ternyata memiliki beberapa pesain Hooligans di Inggris Raya, contoh saja ICF atau Inter City Firm yang merupakan Hooligans yang dimiliki oleh klub West Ham United

3. Tampil di Televisi
Ternyata, Eksistensi Red Army terus berkembang, tahun 1985-an kalau ga salah, Red Army maen film dengan judul "Hooligans" dimana saat itu Hooligans West Ham atau ICF melakukan perjalanan Away ke Manchester United, dan seusai pertandingan terjadi pertempuran besar di luar Old Trafford seusai pertandingan

4. Kadang penyebab terjadinya kekacauan
Nah, ini, Red Army dengan Loyalitasnya yang tanpa batas, dimanapun Manchester United bertandinga, ia akan mendatangai kandang yang akan dilawannya, kadang, Jumlah atau Kuota Red Army melebihi Fans yang datang dan mendukung klub tuan rumah

5. Selalu datang dengan jumlah yang besar
Di mana Manchester United bertanding, pasti akan menemui sekelompok Red Army dengan jumlah banyak dan kota itu akan berdengung, mereka sangat kompak, mereka berangkat terkadang menggunakan Kereta, truk, dan Bus, bahkan Red Army berani datang ke klub rival dengan Jumlah yang banyak, contoh saja ke tetangga City, ke Liverpool, ke Chelsea dan bahkan ke Arsenal

0 comments on 5 Fakta Menarik Red Army :

Post a Comment


.:berkomentarlah dengan sopan
.:jangan berbicara kotor
.:jangan berkomentar SARA
.:Jangan sampai Spam
.:Jangan Asal COPAS. kalau mau COPAS. silahkan sertakan link sumber
.:jangan sertakan link hidup
.:dan. berkomentar adalah salah satu karakteristik sobat Blogger yang Setia dan Baik :)

Ninja Saga

Cheat

Kontes SEO

Tips n Trik

Ayo Dance

Lost Saga

Prediksi

Recent Post